Ketua PMI Kabupaten Cilacap Salurkan Bantuan untuk Daerah Terdampak Banjir di Kecamatan Bantarsari

    Ketua PMI Kabupaten Cilacap Salurkan Bantuan untuk Daerah Terdampak Banjir di Kecamatan Bantarsari

    Cilacap - Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Cilacap mengalirkan bantuan kepada masyarakat Desa Cikedodong Kecamatan Bantarsari akibat banjir yang berada di 3 (tiga) titik Dusun Kedung Salam, Dusun Liung Gunung dan Dusun Bojong Gedang.

    Barang bantuan tersebut diberikan langsung oleh Ketua PMI Kabupaten Cilacap Drs. Farid Ma'ruf, S.T., M.M didampingi oleh U'ong Suparno, S.Sos.M.Si. selaku Wakil Ketua Bidang Yankes dan UKTD serta Staf Markas Tarwin Setiawan, Yuwono Adi dan R. Endro Teguh Kusumo. Selasa (28/6/2022).

    Barang bantuan yang diberikan oleh PMI Kabupaten Cilacap, berupa, Beras 200kg, Telor ayam 50 kg, Minyak goreng 2 krat ( Isi 24 Liter), Mie instan 20 Dua, Kecap 1 Dus. 

    Barang bantuan diterima oleh Camat Bantarsari Drs. Hari Winarno, M.Si. yang selanjutnya akan di distribusikan kepada masyarakat yang terdampak banjir. 

    Ketua PMI Kabupaten Cilacap, Drs. Farid Ma'aruf, S.TM.M, juga menambahkan PMI harus berperan aktif dalam berbagai kegiatan kemanusiaan untuk segala kondisi, apalagi di tengah kondisi pandemi COVID-19 di tambah cuaca ekstrem saat ini melanda kabupaten Cilacap.

    "Bantuan ini disalurkan, karena PMI sebagai organisasi kemanusiaan dan menjalankan mandat Undang-Undang Nomor 1 tahun 2018 tentang Kepalangmerahan dan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 7 tahun 2019, " ujar dia.

    Lanjut Drs. Farid Ma'aruf, PMI Kabupaten Cilacap juga membuka layanan posko selama 1x24 jam guna untuk pemantauan perkembangan cuaca saat ini, serta melakukan assessment di beberapa wilayah jika terjadi banjir yang ada di wilayah Kabupaten Cilacap. 

    Sementara itu Camat Bantarsari Drs. Hari Winarno, M.Si. mengucapkan terima kasih kepada PMI Cilacap yang terus mensupport dan membantu masyarakat yang terdampak genangan banjir khususnya wilayah Kecamatan Bantarsari." Tutupnya.(*)

    Cilacap
    Agus Mulya

    Agus Mulya

    Artikel Sebelumnya

    Korwil Pendidikan Bantarsari dan Dinsos...

    Artikel Berikutnya

    Kalapas Cilacap Ikuti Giat Jalan Sehat dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Irjen TNI Gelar Coffee Morning Bersama Para Kolonel Jajaran Mabes TNI
    Kalapas Permisan : Integritas dan Profesionalitas Harus Ditingkatkan Pesan dalam Kenaikan Pangkat 11 Pegawai Lapas Permisan
    Dandim 1715/Yahukimo Hadiri Sosialisasi Pemilihan DPRK Kabupaten Yahukimo Bersama Forkopimda
    Bakamla RI dan China Coast Guard Gelar Pertemuan Tingkat Tinggi Perdana di Beijing
    Kerjasama Lintas Sektoral, Lapas Besi Kolaborasi dengan Densus 88 Berikan Pembinaan Pada Napiter
    Kepala Lapas Batu Pimpin Apel Siaga Awal Tahun 2025 dan Tekankan Program-Program yang ada harus tercapai sesuai target di Nusakambangan
    Apel Bersama Awal Tahun, Menko Yuhsril Ajak ASN Fokus pada Kinerja dan Layanan Publik
    Apel Siaga Awal Tahun 2025 Se-Nusakambangan dan Cilacap Digelar dengan Penuh Semangat
    Ini Pesan Kalapas Besi, Teguh Suroso Pada Pegawai yang Lulus Jadi Taruna Poltekip 59
    Belasan Warga Binaan Beragama Nasrani di Lapas Karanganyar Rayakan Natal 2024 dengan Kunjungan Keluarga Melalui Video Call
    Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Arahkan Pelaksanaan Panen Raya dan Penyerahan Bantuan Sosial Serentak Serta Launching Inkopasindo
    Kepala Lapas Batu Pimpin Apel Siaga Awal Tahun 2025 dan Tekankan Program-Program yang ada harus tercapai sesuai target di Nusakambangan
    Di Balik Jeruji Lapas Karanganyar Warga Binaan Nasrani Temukan Kehangatan Natal Melalui Kunjungan Keluarga Virtual
    Lengkapi Sarpras Pendukung, Lapas Besi Siapkan IPAL Klinik Pratama
    Sidang WIPO ke -64, Menkumham Sampaikan Dukungan Indonesia terhadap Pemajuan Kekayaan Intelektual Global
    Langkah Inovatif Ditjen Pemasyarakatan: Pelepasliaran Satwa di Pulau Nusakambangan!
    Enjat Lukmanul Hakim Tunjuk Kasubag TU Lapas Pasir Putih Sebagai Ketua Pokja Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM Tahun 2024
    Pegawai Lapas Kembangkuning Semangat laksanakan Apel Pagi
    Litmas Pembinaan Lanjutan, Upaya Bapas Nusakambangan Optimalisasi Revitalisasi Pemasyarakatan

    Ikuti Kami